Temen-temen, Unas dah tinggal sebulan lagi. Pastinya kalian cukup tegang. Agar kalian tidak tegang, aq punya tips-tips yg Insya Allah bisa membantu kalian untuk mempersiapkan Unas. Tips-tips nya antara lain :
- Jangan membaca materi terlalu banyak karna jika kalau qta mempelajarinya terlalu banyak qta bisa blank pada saat ujian.Baca saja hal-hal pentingnya saja..
- Jangan belajar mengikuti sistem SKS (Sistem Kebut Semalam). Dengan sistem ini, qta bukannya malah lebih baik tapi malah bertambah buruk.
- Jangan banyak bermain. Hentikan aktivitas yg biasanya qta gunakan sebagai hiburan seperti, internetan, PS-an, dll. Sebaiknya qta menyicil materi untuk ujian.
- Selesaikan masalah qta. Sebuah masalah menjadi penyebab utama yang membuat qta jenuh. Jika masalah telah selesai, pikiran pun akan lebih tenang.
- Refreshing lah sebelum ujian. Otak qta juga perlu istirahat. Jadi, lebih baik jangan belajar terus-menerus karena ini akan bertambah buruk. Sebaiknya refreshing sebentar untuk menyegarkan otak qta.
- Banyak-banyak berdoa. Setelah kalian telah belajar dengan maksimal, kalian harus berdoa kepada Tuhan YME agar pikiran qta menjadi tenang. Untuk yg beragama Islam, sebaiknya setiap jam 01.00-02.00 dini hari, aq sarankan sholat tahajjud dengan rutin dan berdoalah sesuai keinginan qta. Insya Allah itu bisa membantu dan melancarkan qta waktu ujian nanti. Amiin...
SELAMAT MENCOBA ! Semoga bermanfaat.. ^_^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar